DEALER MITSUBISHI TIMIKA - PAPUA
  • Home
  • Tentang Kami
  • Syarat Kredit
  • Simulasi
  • Order Form
  • Kontak Kami
Beranda » Mitsubishi Pajero Sport Dakar » Mitsubishi Pajero Sport Dakar

Mitsubishi Pajero Sport Dakar

Teka-teki akan digunakan di varian mana mesin diesel terbaru yang dimiliki Mitsubishi akhirnya terjawab. Mesin berteknologi Variable Geometry Turbo (VGT) tersebut secara resmi digunakan oleh Pajero Sport Dakar DI-D HI-Power.
Dalam peluncuran yang dilakukan secara resmi memperkenalkan varian tambahan yaitu Pajero Sport Dakar 4x2 AT serta varian pengganti, Pajero Sport Dakar 4x4 AT.
Varian terbaru ini dibekali dengan sejumlah fitur untuk meningkatkan kenyamanan berkendara sekaligus memperkuat kesan sporty yang dimilikinya.
Pajero Sport Dakar Hi-Power menggunakan gril bermotif honey comb, headlamp HID dan auto leveling, headlamp washer, foglamp lapis krom, muffler cutter, lampu sein di spion yang dapat dilipat secara otomatis.
Namun antara varian Dakar 4x2 A/T dan 4x4 A/T terdapat beberapa perbedaan. Sunroof, audio yang dilengkapi power amplifier dan tweeter, logo DI-D Hi-Power dan jok kulit warna hitam hanya akan ditemui pada varian Dakar 4x2 AT Hi-Power.
Sementara Dakar 4x4 A/T Hi-Power tampil dengan transmisi paddle shift dibelakang kemudi, roda belakang dengan piringan cakram, paduan warna jok burgundy dan hitam untuk panel pintu, serta logo 4x4 Dakar menjadi ciri khas varian ini.

“Pajero Sport Dakar 4x2 A/T Hi-Power merupakan varian tambahan khusus bagi konsumen yang menginginkan performa lebih besar. Sementara Pajero Dakar 4x4 A/T Hi-Power akan menggantikan posisi varian 4x4 sebelumnya. 
Tweet

Jangan sampai ketinggalan postingan-postingan terbaik dari DEALER MITSUBISHI TIMIKA - PAPUA. Berlangganan melalui email sekarang juga:

Atau sobat juga bisa follow DEALER MITSUBISHI TIMIKA - PAPUA dengan mengklik tombol di bawah ini:

follow mas sugeng

Artikel keren lainnya:

Harga Promo Dealer Mitsubihsi
Ditulis oleh Dealer Mitsubishi pada tanggal Friday, April 19, 2013
Newer Post
Older Post
Home
View mobile version

Marketing Mitsubishi

Iwan Sutadji
081-331124455 | 031-71183756
087 7026 22277 | 0857 0744 388
Email : info@mitsubishijatim.com

Popular Posts

  • Mitsubishi Colt Diesel FE 75 136PS 6 BAN
    MITSUBISHI FE 75 SUPER HD 136 PS 6 BAN . Seiring dengan perkembangan usaha sektor makro dan mikro, produk-produk kendaraan dengan Brand ‘M...
  • Mitsubishi Colt L300
    Mitsubishi Colt L300 merupakan mobil jenis kendaraan niaga keluaran mitsubishi dengan bahan bakar bensin atau solar, Mitsubishi L300 tetap...
  • Mitsubishi Colt Diesel FE 73 110 PS
    Mitsubishi Colt Diesel FE 73 110 PS . Mobil satu ini cukup handal baik dari segi tenaga, purna jual, harga beli maupun suku cadang. mobil in...
  • Mitsubishi Fuso FN 617 tipe 6X2
    Mitsubishi Fuso FN 617 tipe 6X2  hadir untuk memenuhi kebutuhan akan kendaraan yang bagus dalam segi kekuatan dan performa mesin. Dengan mes...
  • Mitsubishi Al New Pajero
    Setelah terbukti sukses dipasarkan di Indonesia sejak tahun pertama peluncuran generasi ke-1 pada tahun 2009 dengan penjualan lebih dari ...
  • Mitsubishi Fuso FN 517 HL Long 220 PS
    Mitsubishi Fuso FN 517 HL Long (4×2) 220 PS  hadir dengan wheelbase terpanjang di kelasnya, yaitu 5,550 meter dan mempunyai daya tampung h...
Copyright © 2014 DEALER MITSUBISHI TIMIKA - PAPUA - Powered by Blogger
Template by Mas Sugeng - Versi Seluler